Tentang Kami

Media Mahasiswa Independen

Embrio Suara Mahasiswa Unisba lahir dari diskusi sengit antara Tatang Muhyiddien (Fikom ’87) dengan M. Arifin Ciptadi (Fikom ’87) di sela-sela aktivitas kuliahnya. Berkat lobi dan perjuangan bersama Ketua Senat, Asep Sudarma Adjie (1990-1992), terbentuklah Unit Pers Mahasiswa di bawah Departemen Kesejahteraan Senat Mahasiswa Unisba tanggal 7 Juni 1991.

Dengan bantuan dari Drs. Sanusi Uwes, M.Pd. selaku Pembantu Rektor III, selanjutnya Unit Pers Suara Mahasiswa melalui forum–bertempat di masjid Al-Asy’ari–yang melibatkan seluruh senat fakultas berhasil membentuk sebuah penerbitan pertama kali bernama “SUARA MAHASISWA”.

Dalam forum tersebut di susun rumusan organisasi beserta kepengurusannnya sebagai rancangan proposal dalam rangka mendapatkan Surat Keputusan Rektor (Letjen. (Purn) H. Ahmad Tirto Sudiro). Akhirnya, lahirlah Pers Suara Mahasiswa pada tanggal 11 September 1991, yang saat ini memiliki jargon “Dari Mahasiswa Untuk Kemanusiaan”.

Hingga kini, Pers Suara Mahasiswa memiliki beberapa media cetak dan daring. Di antaranya :

Cetak: Majalah Suara Mahasiswa, Cozy Refresh Magazine, SM Selembar, dan Zine Ruang Tengah.

Daring: suaramahasiswa.info, termasuk di dalamnya Suara Mahasiswa TV (Video berita streaming berupa olahan Reportase dan Feature).

Struktur Kepengurusan

Pers Suara Mahasiswa Unisba 2024-2025

 

Pemimpin Umum : Farhan Anfasa Hidayat
Sekretaris Umum : Adzkiyaa Ardhinissa
Bendahara Umum : Melani Sri Intan
Pemimpin Redaksi : Syifa Khoirunnisa
Sekretaris Redaksi : Adelia Nanda Maulana
Redaktur Pelaksana : Adelia Nanda Maulana
Redaktur : Adelia Nanda Maulana
Reporter : Alfira Putri Marcheliana Idris

Linda Puji Yanti

Sopia Nopita

Pemimpin Litbang : Nabil Fadilah Budiman
Sekretaris Litbang : Muhammad Chaidar Syaddad
Sumber Daya Manusia : Nabil Fadilah Budiman
Riset Data dan Pengembangan : Muhammad Chaidar Syaddad
Lies Ghaida Rifayani
Rumah Tangga : Lies Ghaida Rifayani
Pemimpin Perusahaan : Adzkiyaa Ardhinissa
Sekretaris Perusahaan : Sausan Mumtaz Sabila
Promosi dan Iklan : Fikri Rizal Naufal
: Vanyssa Mutya Anggraeni
Sirkulasi dan Media Sosial : Nabila Khairunnisa  Gunawan
Konten Kreatif Aura Lestary Sandy

Dari Mahasiswa Untuk Kemanusiaan